IMPIAN JADI KENYATAAN
Mungkinkah suatu saat nanti kita akan memiliki sebuah rumah inilah yang membuat aku berjuang yang memiliki pekerjaan atau pendapatan tetap, , harusnya tak terlalu sulit lagi memiliki rumah,
karena kini banyak produk kredit yang dapat kita manfaatkan untuk membeli
rumah. Kredit Pemilikan Rumah (KPR) diberikan oleh kalangan perbankan.
KPR terbagi menjadi dua jenis, yaitu KPR Subsidi dan KPR Non
Subsidi. KPR Subsidi adalah KPR yang diperuntukkan bagi masyarakat
berpenghasilan menengah ke bawah. KPR Subsidi diatur tersendiri oleh
pemerintah. KPR ini diberikan pemerintah dengan terlebih dulu memperhitungkan
penghasilan pemohon dan maksimum kredit yang diajukannya.
Sedang KPR Non Subsidi diperuntukkan bagi setiap orang.
Ketentuan dan kebijakan KPR jenis non subsidi ditentukan oleh masing-masing
bank, termasuk besaran kredit dan suku bunga.
Walaupun aku harus mengambil KPR, paling tidak harus
memiliki dana sebesar 30% dari harga rumah untuk uang muka atau down payment
(DP). Hal ini dikarenakan bank hanya bersedia membayari rumah sekitar 70%
dari harga rumah.
, untuk membayar DP rumah pun tak mampu.
Beruntung, setelah beberapa tahun tinggal di rumah mertua, aku berhasil memiliki
dana tersebut. bahkan dapat melunasi rumah idaman keluargaku hanya dalam
hitungan tahun saja.
“Selama tinggal di rumah orang tua, kami haruskan diri kami
menabung. Selain itu, saya juga kerja sampingan untuk memperoleh
penghasilan tambahan,.
Walaupun bekerja penuh waktu di perusahaan
tersebut, tetapi penghasilannya sangat memuaskan. Terbukti dari keberadaan sebuah
rumah mungil di pinggiran kota di sebuah cluster ternama yang kini sudah menjadi
milik aku bersama keluargaku.
Masih
tinggal dengan mertua tetapi memimpikan memiliki rumah sendiri?
Mulailah persiapkan dana untuk DP rumah impian Anda. Salah satu caranya
dengan bergabung bersama Tupperware, karena di sini rumah idaman tak
lagi sekadar impian.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Desain Rumah Minimalis
dengan judul Rumahku Impianku. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://funyrosana.blogspot.com/2012/12/rumahku-impianku.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Agung Sulistyadi - Senin, 24 Desember 2012
Belum ada komentar untuk " Rumahku Impianku"
Posting Komentar